Dinkes Inhil Gelar Pencanangan Gerakan Aksi Bergizi di SMA 1 Tembilahan Hulu
Indragiri Hilir - Usai menjadi Inspektur upacara di SMAN 1 Tembilahan Hulu, Penjabat Bupati Indragiri Hilir H. Herman, SE, MT mencanangkan gerakan aksi bergizi di Kab. Inhil, Senin (22/07/2024).
Kegiatan yang dipusatkan di halaman SMAN 1 Tembilahan Hulu ini turut dihadiri Pj. Ketua TP. Kab. Inhil dan Kepala Perwakilan BKKBN Prov. Riau serta Kepala Dinas Pendidikan dan Kepala Dinas Kesehatan Kab. Inhil serta diikuti siswi dari sekolah tersebut.
Gerakan aksi bergizi ini sendiri diisi dengan makan makanan bergizi bersama secara serentak dan pemberian tablet anemia untuk siswi SMA.
Pj. Ketua TP. PKK Kab. Inhil Hj. Katerina Susanti Herman dalam sambutannya mengatakan bahwa gerakan aksi bergizi ini bertujuan agar para remaja putri mendapatkan edukasi tentang pentingnya gizi seimbang.
Sementara dalam wawancaranya, Penjabat Bupati Inhil H. Herman, SE, MT mengatakan bahwa pemberian tablet tambah darah untuk remaja putri di Kab. Inhil bertujuan untuk mencegah terjadinya anemia bagi remaja putri.
"Harapan kita dengan pemberian tablet anemia secara serentak ini remaja putri di Kab. Inhil dapat sehat secara fisik sehingga nantinya dapat mencegah terjadinya stunting", ucapnya.
Memanfaatkan momentum ini, Pj. Bupati juga kembali berharap dan mengajak seluruh stakeholder untuk berkomitmen juga saling bahu membahu dalam mengatasi permasalahan stunting di Kab. Inhil. Galeri Foto
Editor : Herdi Pasai
Berita Terkait
Berita Terbaru
Sidak Pasar Inpres Kisaran, Wakil Bupati Asahan Minta Pedagang Tidak Gunakan Ruas Jalan
- Asahan
- 17 April 2025 08:14 WIB
Pemerintah Kabupaten Asahan Akan Tindak Tegas ASN Yang Gunakan Narkoba
- Asahan
- 16 April 2025 20:15 WIB
Pemkab Siak Tetapkan Status Siaga Darurat Karhutla
- Siak
- 16 April 2025 20:11 WIB
Tapem Kampar Bahas Langkah Desa Pulau Belimbing Menuju Desa Defenitif
- Kampar
- 16 April 2025 20:07 WIB
Rutan Karimun Gelar Olahraga dan Seni bagi Warga Binaan
- Karimun
- 16 April 2025 19:07 WIB
Wakil Bupati Asahan Pimpin Apel di Kecamatan Kota Kisaran Barat
- Asahan
- 16 April 2025 16:45 WIB
Bupati Asahan Buka Musabaqoh Tilawatil Qur'an Nasional (MTQN) Ke-56
- Asahan
- 16 April 2025 16:44 WIB
Ratusan Warga Kecamatan Gaung Anak Serka Gelar Aksi Unjuk Rasa Tuntuk PT. CPK
- Inhil
- 16 April 2025 13:40 WIB
Rapat Strategis Percepatan Pemekaran : Membuka Jalan Menuju Perubahan
- Kepri
- 16 April 2025 13:37 WIB
Bayar Tilang Kenderaan Polres Kampar Bisa Dari Rumah melalui Aplikasi BRImo
- Kampar
- 16 April 2025 13:17 WIB
Dorong Eksistensi Literasi di Era Digital, Perpustakaan Idrus M. Tahar Kabupaten Natuna Diresmikan
- Kepri
- 16 April 2025 13:02 WIB
