Ratusan Warga Kecamatan Gaung Anak Serka Gelar Aksi Unjuk Rasa Tuntuk PT. CPK
INHIL - Warga Desa Rambaian, Desa Kalumpang dan Desa Idaman serta Kelurahan Sungai Empat, Kecamatan Gaung Anak Serka melakukan aksi unjuk rasa terhadap PT. Citra Palma Kencana (CPK), Selasa (16/04/2025).
Dalam aksi unjuk rasa ini tampak dipimpin langsung oleh Hasbiyardi selaku Kepala Desa Rambaian dan Tokoh masyarakat Kelurahan Sungai Suherman dan hadir juga Kepala Desa Kalumpang Bambang Syahriandri.
Hasbiyardi dalam aksi unjuk rasa ini menyampaikan beberapa tuntutannya, diantaranya bahwa pihak perusahaan sama sekali tidak menanggapi hal-hal yang menjadi protes masyarakat.
Berikut beberapa tuntutan masyarakat :
1. Sengketa tanah yang belum di selsaikan pihak perusahaan.
2. Jalan lintas dusun yang merupakan jalan lintas para kariawan PT dan Anak sekolah serta masyarakat umum yang bersampingan langsung dengan kebun PT. CPK di mana jalan tersbut sempat putus dan rusak oleh PT. CPK yang mengakibat banjir sehingga mempersulit jalan menuju sekolah harus pakai pompong dan bahkan ada yang putus sekolah karena rusaknya akses jalan tersebut.
3. Normalilasi sungai yang semakin dangkal dan sempit di karenakan kanal-kanal PT. CPK semua menembus ke sungai induk dan belum lagi air yg sudah tercemar akibat sisa buah yang berjatuhan dan sisa pupuk dan sebagainya mengakibatkan air sungai tidak lagi bisa di pergunakan masyarakat sebagaimana mestinya.
"Jadi dengan ada nya beberapa poin tersebut dan sudah kami sampaikan dengan pihak perusahan namun sampai saat ini blum ada tanggapan sehingga warga melakukan demo meminta keadilan terhadap poin-poin yang sudah di sampaikan," Ungkapnya
"Saya minta kepada pihak PT. CPK agar secepatnya memperbaiki jalan penghubung tersebut karna jalan itu satu-satunya penghubung ke sekolah dan juga jalan lintas. Apa bila tidak perbaiki makan banyak Aktifitas yang terhambat," Tegasnya kembali.
Tidak hanya itu, kepada awak media Hasbiyardi juga menyampaikan banyak hal-hal yang mengakibatkan kerugian bagi masyarakat baik limbah dan banjir serta pencemaran lingkungan, pihak perusahan juga di kecam sebagai penyerobotan lahan masyarakat.
Menanggapi tuntutan masa aksi, Dharma selaku Humas PT. CPK berjanji akan mengupayakan dan mengusahkan apa yang menjadi keluh kesah warga tersebut. (*)
Editor : Herdi Pasai
Berita Terkait
Berita Terbaru
Penuh Keakraban, Bupati Asahan Hadiri Malam Penyambutan Komandan Korem 022/Pantai Timur
- Asahan
- 18 April 2025 11:46 WIB
Bupati Asahan Apresiasi Program Pembinaan Kesehatan Bagi Calon Jamaah Haji Dinas Kesehatan Kabupaten Asahan
- Asahan
- 18 April 2025 11:45 WIB
Pemerintah butuh peran Wartawan dalam awasi setiap Kebijakan
- Asahan
- 18 April 2025 10:54 WIB
Pemkab Asahan Gelar Tes Asesmen Pemetaan/ Penilaian Kompetensi Seleksi Terbuka Jabatan Pimpinan Tinggi Pratama
- Asahan
- 18 April 2025 10:52 WIB
Rakor bersama Gubernur Riau, Wabup Husni Sampai Sejumlah Usulan Pembangunan
- Siak
- 18 April 2025 10:51 WIB
Lanud Raden Sadjad Terapkan Stiker Kendaraan untuk Tingkatkan Keamanan dan Ketertiban Lalu Lintas
- Kepri
- 18 April 2025 10:49 WIB
Disidak Komisi III DPRD Inhil, PT. BPP Komitmen Jaga Lingkungan
- Inhil
- 17 April 2025 20:49 WIB
Sidak Pasar Inpres Kisaran, Wakil Bupati Asahan Minta Pedagang Tidak Gunakan Ruas Jalan
- Asahan
- 17 April 2025 08:14 WIB
Pemerintah Kabupaten Asahan Akan Tindak Tegas ASN Yang Gunakan Narkoba
- Asahan
- 16 April 2025 20:15 WIB
Pemkab Siak Tetapkan Status Siaga Darurat Karhutla
- Siak
- 16 April 2025 20:11 WIB
Tapem Kampar Bahas Langkah Desa Pulau Belimbing Menuju Desa Defenitif
- Kampar
- 16 April 2025 20:07 WIB