Asahan - Bersepeda atau yang lebih popular dengan istilah Gowes, menjadi olahraga paling digemari saat ini. Termasuk Bupati Asahan, H Surya BSc yang memanfaatkan Minggu (12/01/2025) paginya dengan gowes.
Tak sendirian, Bupati Asahan mengajak Sekretaris Daerah Kabupaten Asahan, OPD, Ketua TP PKK Kabupaten Asahan para pengurus serta beberapa komunitas sepada di Kota Kisaran menuju Kecamatan Meranti. Dari pantauan di lapangan, Bupati Asahan dan yang lainnya berangkat gowes dari Kediaman Rumah Pribadi Bupati Asahan, Jalan Batu Permata Kelurahan Sidodadi Kecamatan Kota Kisaran Barat sekitar pukul 07.00 WIB dengan rute Jalan Jenderal Sudirman, Jalan Mahoni, Jalan Tusam, Jalan Fl Tobing, Jalan Ir. Juanda, Jalan Besar Rawang menuju Jalan Kecamata Meranti.
Menurut Bupati Asahan, gowes adalah salah satu olahraga yang diminati masyarakat Kabupaten Asahan. "Dengan olahraga kita bisa hidup sehat dan menjalani hidup dengan semangat", ujarnya disela gowesnya.
Bupati menambahkan, dengan berolahraga gowes ini memiliki berbagai manfaat untuk tubuh, diantaranya membangun kerja otot, membakar kalori dan lemak dari dalam tubuh serta memberi manfaat besar bagi kesehatan jantung dan dapat meningkatkan aliran darah dalam tubuh”, ucap Bupati Asahan.
Dalam kesempatan tersebut Bupati Asahan H. Surya, Bsc juga mengucapkan terima kasih kepada seluruh peserta Gowes atas keikutsertaannya dan berharap agar kegiatan ini dapat berlanjut di waktu yang akan datang.(Amin)
Editor : Herdi Pasai
Berita Terkait
Berita Terbaru
Tanpa Ribet, Warga Kampar Bisa Beli Emas Lewat BRImo
- Riau
- 21 April 2025 14:44 WIB
Jangan Risau, Pelaku Usaha di Kampar Bisa Ajukan KUR BRI
- Riau
- 21 April 2025 11:11 WIB
Diskop UKM Dan Naker Meranti Mencatat Dari 300 Koperasi Hanya 87 Yang Aktif
- Meranti
- 20 April 2025 18:06 WIB
Natuna akan Dibangun Sekolah Rakyat : Fasilitas Asrama dan Konsumsi Gratis untuk Siswa Kurang Mampu
- Kepri
- 20 April 2025 15:55 WIB
Cegah Benda Terlarang, Rutan Karimun Lakukan Troling dan Merazia Hunian Warga Binaan
- Karimun
- 20 April 2025 10:25 WIB
Salat Jum'at Perdana, Masjid Sultan Yahya Pondok Pesantren Darul Hadist Siak diresmikan
- Siak
- 19 April 2025 18:51 WIB
Penuh Keakraban, Bupati Asahan Hadiri Malam Penyambutan Komandan Korem 022/Pantai Timur
- Asahan
- 18 April 2025 11:46 WIB
Bupati Asahan Apresiasi Program Pembinaan Kesehatan Bagi Calon Jamaah Haji Dinas Kesehatan Kabupaten Asahan
- Asahan
- 18 April 2025 11:45 WIB
Pemerintah butuh peran Wartawan dalam awasi setiap Kebijakan
- Asahan
- 18 April 2025 10:54 WIB
Pemkab Asahan Gelar Tes Asesmen Pemetaan/ Penilaian Kompetensi Seleksi Terbuka Jabatan Pimpinan Tinggi Pratama
- Asahan
- 18 April 2025 10:52 WIB
Rakor bersama Gubernur Riau, Wabup Husni Sampai Sejumlah Usulan Pembangunan
- Siak
- 18 April 2025 10:51 WIB