Rokan Hulu - Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Partai Nasdem Kabupaten Rokan Hulu (Rohul) menggelar Rapat Kerja Daerah (Rakerda) yang Ke lV Tahun 2023, Kegiatan berlangsung di Ball Room Meeting Sapadia Rohul Hotel, Sabtu (11/3/2023).
Ketua DPD Partai Nasdem Rohul Tedy Mirza Dal menyampaikan Rakerda kali ini membahas tentang penguatan struktur partai, baik DPD, DPC maupun tingkat ranting, serta persiapan menuju pemilu 2024.
"kita siapkan kader terbaik kita supaya tetap solid, tetap eksis membangun partai ini kedepannya dengab target meraih hasil yang maksimal dan menggembirakan bagi partai Nasdem sendiri pada pesta demokrasi pileg 2024 nanti," terangnya.
Ketua DPD Partai Nasdem Rohul Tedy juga berpesan kepada bakal caleg untuk jemput bola memperkenalkan diri kepada masyarakat, untuk memperoleh simpati masyarakat dengan baik.
Sementara itu, Sekretaris DPW Partai Nasdem Provinsi Riau Jhonny Charles BBA, MBA, dalam sambutannya memberikan apresiasi kepada panitia penyelenggara Rakerda DPD Partai Nasdem Kabupaten Rokan Hilir dan sekaligus membuka Rakerda DPD Partai Nasdem Rohil yang lV Tahun 2023.
Jhonny Charles menjelaskan bahwa ia bersama Pengurus DPW Provinsi Riau berbagi tugas untuk 12 DPD melaksanakan Rakerda, dan hasil dari pada Rakerda akan di evaluasi dan dikumpulkan serta dirangkum dan dibawa ke rakorwil kemudian dilanjutkan ke DPP.
Dalam menghadapi pemilu 2024 nanti partai Nasdem optimis akan meraih hasil yang terbaik dengan menargetkan 7 kursi DPRD Rohul, untuk itu Jhonny Charles meminta kepada seluruh kader dan bacaleg partai Nasdem bekerja dengan sungguh-sungguh.**
Editor : Nurdin Tambunan
Berita Terkait
Berita Terbaru
Lanal Ranai Bentuk Saka Bahari sebagai Garda Muda Penjaga Kedaulatan Laut
- Natuna
- 19 November 2025 12:43 WIB
Pesan Tegas Menhan di Natuna : Lanud RSA Harus Jadi Posko Depan Pertahanan Negara
- Natuna
- 19 November 2025 10:32 WIB
Asahan Perkuat Komitmen Restorative Justice, Bupati Hadiri Penandatanganan PKS
- Asahan
- 19 November 2025 08:25 WIB
Gerak Cepat PLN Pulihkan Aceh: Transmisi Stabil, Sistem Kembali Normal 100 Persen
- Nasional
- 19 November 2025 08:17 WIB
Sarasehan Pengembangan Perikanan Asahan Bahas Tantangan dan Arah Kebijakan 2025
- Asahan
- 19 November 2025 08:12 WIB
DKP Kepri Gelar Bimtek Sertifikasi Nelayan: 180 Peserta Dibekali Kompetensi dan Keselamatan Melaut
- Tanjungpinang
- 18 November 2025 22:01 WIB
PKK Asahan Gelar Pelatihan Administrasi dan Kelembagaan 2025
- Asahan
- 18 November 2025 20:02 WIB
Aktivis Sayangkan Pengadaan Mobil Dinas Bupati Kampar di Tengah Banyaknya Kebutuhan Mendesak
- Kampar
- 18 November 2025 19:09 WIB
DPRD Kampar Gulirkan Wacana Pansus Hak Angket Terkait Sejumlah Polemik Kebijakan Bupati
- Kampar
- 18 November 2025 14:34 WIB
Simposium Lamun Nasional Bali, Kepri Dorong Kolaborasi Jaga Karbon Biru dan Habitat Dugong
- Tanjungpinang
- 18 November 2025 12:26 WIB
Cabdis Kelautan dan Perikanan Anambas Jemput Bola Layanan e-BKP
- Tanjungpinang
- 18 November 2025 09:32 WIB
