Survey Analisa Data dan Poling Kampanye, Yusri- Rinto Pemenang Pilkada Kampar
BANGKINANG- Pasangan Yusri-Rinto Pramono dipastikan akan memenangkan Pilkada Kampar tahun 2024.
Kemenangan ini berdasarkan hasil survey dan poling yang dilaksanakan oleh tim independen yang mendata untuk pasangan nomor urut 2 ini.
"Alhamdulillah hasil survey tesebut menunjukkan kita di angka 48 persen, jauh diatas pasangan lain," ujar Yusri di Bangkinang, Sabtu (16-11-24).
Didampingi Kepala Sekretariat Pemenangan Muhamad Reza, calon Bupati dari Gerindra dan Demokrat dalam rilis resminya menjelaskan, survey ini dilakukan tim yang mereka bentuk namun independen, karena mereka memang diminta untuk mendata secara fair dan apa adanya sehingga hasilnya benar benar bisa dipertanggungjawabkan dan dijadikan acuan.
"Tidak ada order dan pesanan sama sekali untuk hasilnya, harus apa adanya sehingga kajian mereka bisa dijadikan referensi, dan ini terdiri dari tenaga ahli dalam bidang survey dan statistik," ujar Yusri.
Dalam survey yang dilaksanakan di 21 kecamatan dan hampir 180 desa, maka nama Yusri-Rinro mencapai urutan teratas. "Dan angka ini jauh melampaui perolehan dari tiga calon lain," ujarnya.
Selain survey, juga ada analisis data yang dilakukan tim statistik yang menganalisa dsta kampanye, baik sebelum kampaye dilaksanakan maupun sesudah kampamye dilaksanakan.
"Kita sudah melakukan kampanye dan pertemuan di lebih 400 titik di seluruh kecamatan di Kampar, dan hasil analisis data sebelum dan sesudah kampanye, alhamdulillah kita diatas 50 persen," ujarnya.
Selain itu data polling dan analisis kampanye, juga ada analisa data kelompok masyarakat tertentu, seperti kelompok masyarakat Jawa, masyarakat Batak, Minang dan sebagainya, maka ini juga mendapatkan angka 50 persen.
Dan yang mengejutkan data ini hampir seimbang di semua kecamatan, artinya tidak seperti basis daerah tertentu, namun dukungan ini merata di semua desa dan kecamatan.
"Alhamdulillah ini menambah semangat dan keyakinan kita untuk menang, namun tentu saja kita tidak akan mengendorkan perjuangan," pungkasnya. **
Editor : Herdi Pasai
Berita Terkait
Berita Terbaru
Pemkab Natuna Distribusikan Pupuk Bersubsidi kepada Kelompok Tani
- Kepri
- 22 April 2025 11:18 WIB
Jaga Keandalan Listrik Bengkulu, PLN ULTG Pekalongan Lakukan Pemeliharaan Penghantar Dua Tahunan
- Nasional
- 22 April 2025 09:54 WIB
Gubernur Riau ajak Masyarakat Tertib Bayar Pajak
- Riau
- 21 April 2025 22:27 WIB
Geger! Debt Collector Keroyok Wanita di Depan Mapolsek Bukitraya, Kapolsek Dicopot
- Hukum
- 21 April 2025 21:53 WIB
Bupati Asahan Pimpin Rapat Forkopimda
- Asahan
- 21 April 2025 21:49 WIB
Wabup Asahan Terima Audiensi BPJS Kesehatan
- Asahan
- 21 April 2025 21:48 WIB
Setiap Desa di Kampar Miliki Koperasi Merah Putih, Ini Payung Hukumnya
- Kampar
- 21 April 2025 21:45 WIB
Tanpa Ribet, Warga Kampar Bisa Beli Emas Lewat BRImo
- Riau
- 21 April 2025 14:44 WIB
Jangan Risau, Pelaku Usaha di Kampar Bisa Ajukan KUR BRI
- Riau
- 21 April 2025 11:11 WIB
Diskop UKM Dan Naker Meranti Mencatat Dari 300 Koperasi Hanya 87 Yang Aktif
- Meranti
- 20 April 2025 18:06 WIB
Natuna akan Dibangun Sekolah Rakyat : Fasilitas Asrama dan Konsumsi Gratis untuk Siswa Kurang Mampu
- Kepri
- 20 April 2025 15:55 WIB