Kampar,resonansi.co.Hari ini pendaftaran ulang peserta Musabaqah Tilawatil Qur’an (MTQ) dilaksanakan. Demikian disampaikan Kepala Kantor Kementerian Agama Kab. Kampar Drs H Alfian MAg, melalui Humas Kemenag Kampar Gustika Rahman SPdI, hari jum’at (05/07/2019), di Aula Kantor Desa Simalinyang, Kec. Kampar Kiri Tengah.
Agus mengatakan, pendaftaran ulang peserta ini dilakukan langsung oleh peserta yang bersangkutan dan didampingi oleh official. Sebanyak 21 Kecamatan yang ada di Kab. Kampar, akan melakukan pendaftaran. Oleh karena itu, Panitia di bagian Musabaqah saat ini sedang sibuk menerima peserta MTQ tahun ini.
Seperti yang kita ketahui bersama, MTQ tingkat Kab. Kampar ke-50 tahun 2019 ini, akan dilaksanakan acara pembukaanya besok pagi, tanggal 6 juli 2019, dan akan berlangsung sampai dengan tanggal 12 juli 2019, bertempat di Desa Simalinyang, Kec. Kampar Kiri Tengah. Sebelum dilaksanan malam pembukaan ,pada pagi harinya akan dilaksanakan pawai taaruf, pembukaan bazar dan pelantikan dewan hakim, pungkas Agus.(Rls Hms/rano)
Editor : Herdi Pasai
Berita Terkait
Berita Terbaru
Sidang Lapangan PN Bangkinang, Batas Tanah Penggugat Jelas, Tergugat Dinilai Tak Konsisten
- Kampar
- 19 November 2025 19:56 WIB
Ditetapkan Jadi Tersangka, 4 Anggota KPU Karimun Langsung Ditahan
- Karimun
- 19 November 2025 17:50 WIB
Puncak Hari Bhakti KEMENIMIPAS Ke-1, Lapas Bagansiapiapi Gelar Tasyakuran
- Rohil
- 19 November 2025 16:37 WIB
Lapas Bagansiapiapi Gelar Kejuaraan Tenis Meja Tingkat SD Se-Kecamatan Bangko Sambut HUT KEMENIMIPAS
- Rohil
- 19 November 2025 16:34 WIB
Lanal Ranai Bentuk Saka Bahari sebagai Garda Muda Penjaga Kedaulatan Laut
- Natuna
- 19 November 2025 12:43 WIB
Pesan Tegas Menhan di Natuna : Lanud RSA Harus Jadi Posko Depan Pertahanan Negara
- Natuna
- 19 November 2025 10:32 WIB
Asahan Perkuat Komitmen Restorative Justice, Bupati Hadiri Penandatanganan PKS
- Asahan
- 19 November 2025 08:25 WIB
Gerak Cepat PLN Pulihkan Aceh: Transmisi Stabil, Sistem Kembali Normal 100 Persen
- Nasional
- 19 November 2025 08:17 WIB
Sarasehan Pengembangan Perikanan Asahan Bahas Tantangan dan Arah Kebijakan 2025
- Asahan
- 19 November 2025 08:12 WIB
DKP Kepri Gelar Bimtek Sertifikasi Nelayan: 180 Peserta Dibekali Kompetensi dan Keselamatan Melaut
- Tanjungpinang
- 18 November 2025 22:01 WIB
PKK Asahan Gelar Pelatihan Administrasi dan Kelembagaan 2025
- Asahan
- 18 November 2025 20:02 WIB
