Pj Bupati Kampar Harapkan Peningkatan EPSS Kampar Capai 3,5 tahun 2024
BANGKINANG KOTA - Hasil terakhir Evaluasi Penyelenggaraan Statistik Sektoral (EPSS) 2024 di Kabupaten Kampar, saat ini meningkat diangka 2,73 yang sebelumnya diangka 2,09.
Hal tersebut disampaikan Pj Bupati Kampar Hambali,SE,MH saat Audiensi langsung dengan Kepala Badan Pusat Statistik (BPS) Kabupaten Kampar Ir Budianto di ruang rapat Rumah Dinas Bupati Kampar, Selasa (5/11/2024).
Didampingi Pj Sekda Ramlah,SE,M Si, Hambali menambahkan bahwa EPSS sendiri merupakan suatu proses penilaian yang dilakukan BPS secara sistematis melalui verifikasi dan validasi informasi terhadap hasil penilaian privasi, guna meningkatkan kematangan secara detail.
Dengan demikian, walaupun angka EPSS kampar saat ini tinggi. Namun peringkat kita masih rendah (cukup) dibandingkan Kabupaten/Kota yang lain. Untuk itu, kedepan perlu kerjasama setiap OPD khususnya Bappeda dan Diskominfo Kampar serta OPD terkait dengan update data.
Dimana Bappeda sendiri yang merupa Koodinator, sementara Kominfo merupakan walidata harus menferifikasi, Update portal satu data untuk meningkatkan EPPS tahun 2024.
Semenetara itu Kepala Badan Pusat Statistik (BPS) Kabupaten Kampar Ir Budianto, saat itu menyampaikan bahwa tingkat kematangan dan kriteria EPPS memiliki benerapa level antara lain, level pertama Rintisan, Terkelola, Terdefenisi, Teepadu dan Terukur, serta Optimum.
Dengan demikian, agar capaian 3,5 yang menjadi standar BPS Provinsi Riau (sangat baik). Maka kedepan pemda kampar perlu mereviuw dan evaluasi secara berkala terhadap penerapan Domain Statistik Nasional. Serta melakukan tindak lanjut dari hasil evaluasi untuk meningkatkan kualitas secara berkesinambungan."terang Budianto.
Kami mohon dukungan Pemkab Kampar terhadap adanya forum satu data, update Portal satu data, evaluasi forum satu data dan data Sektoral lebih meningkat dan lebih baik" Tutup Bidianto. Adv
Editor : Herdi Pasai
Berita Terkait
Berita Terbaru
Sidang Lapangan PN Bangkinang, Batas Tanah Penggugat Jelas, Tergugat Dinilai Tak Konsisten
- Kampar
- 19 November 2025 19:56 WIB
Ditetapkan Jadi Tersangka, 4 Anggota KPU Karimun Langsung Ditahan
- Karimun
- 19 November 2025 17:50 WIB
Puncak Hari Bhakti KEMENIMIPAS Ke-1, Lapas Bagansiapiapi Gelar Tasyakuran
- Rohil
- 19 November 2025 16:37 WIB
Lapas Bagansiapiapi Gelar Kejuaraan Tenis Meja Tingkat SD Se-Kecamatan Bangko Sambut HUT KEMENIMIPAS
- Rohil
- 19 November 2025 16:34 WIB
Lanal Ranai Bentuk Saka Bahari sebagai Garda Muda Penjaga Kedaulatan Laut
- Natuna
- 19 November 2025 12:43 WIB
Pesan Tegas Menhan di Natuna : Lanud RSA Harus Jadi Posko Depan Pertahanan Negara
- Natuna
- 19 November 2025 10:32 WIB
Asahan Perkuat Komitmen Restorative Justice, Bupati Hadiri Penandatanganan PKS
- Asahan
- 19 November 2025 08:25 WIB
Gerak Cepat PLN Pulihkan Aceh: Transmisi Stabil, Sistem Kembali Normal 100 Persen
- Nasional
- 19 November 2025 08:17 WIB
Sarasehan Pengembangan Perikanan Asahan Bahas Tantangan dan Arah Kebijakan 2025
- Asahan
- 19 November 2025 08:12 WIB
DKP Kepri Gelar Bimtek Sertifikasi Nelayan: 180 Peserta Dibekali Kompetensi dan Keselamatan Melaut
- Tanjungpinang
- 18 November 2025 22:01 WIB
PKK Asahan Gelar Pelatihan Administrasi dan Kelembagaan 2025
- Asahan
- 18 November 2025 20:02 WIB
