ROHIL- Kepala Satuan Polisi Pamong Praja (Kasatpol PP) Kabupaten Rokan Hilir, Safnurizal bersama anggota adakan razia penyakit masyarakat (Pekat).
Razia ini dilakukan di jalan Satria Tangko, Bagan Siapi- Api, Sabtu (8/3/2025).
"Giat ini agar tercipta keamanan di masyarakat yang lagi beribadah puasa di bulan suci Ramadan," ujarnya kepada resonansi.co.
Safnurizal menyebut mendapatkan informasi dari masarakat Tangko, bahwasanya ada penjualan minuman tuak, agar tidak meresahkan bagi masyarakat.
"Mudah- mudahan di bulan suci Ramadan ini bisa tercipta kondisi aman dan tentram," katanya.
"Alhamdulilah tadi ada tiga penjual minuman berupa tuak, kami sudah berkomunikasi dengan baik, penjual tuak berkemas pulang dan meninggalkan lokasi penjualan. Kedepannya nanti kami tetap mengawasi apakah mereka masih berjualan tuak atau tidak," tambahnya.
Safnurizal mengatakan akan masih tetap razia di tempat penjualan minuman keras serta di hotel dan tempat hiburan malam.
"Jika terbukti masih buka, kami akan beri sanksi tegas terhadap yang punya usaha," ujarnya.
"Kami sudah bikin surat edaran ke pak Bupati dan Wakil Bupati jika ada tempat hiburan malam masih buka, akan beri teguran jika masih melangar, kami akan beri saksi tegas karna ini bulan suci ramadan atau bulan puasa, Kita harus menjaga keaman dan menghargai orang yang lagi mengerjakan ibadah puasa di bulan suci Ramadan," tukasnya. Indra
Editor : Herdi Pasai
Berita Terkait
Berita Terbaru
Diskop UKM Dan Naker Meranti Mencatat Dari 300 Koperasi Hanya 87 Yang Aktif
- Meranti
- 20 April 2025 18:06 WIB
Natuna akan Dibangun Sekolah Rakyat : Fasilitas Asrama dan Konsumsi Gratis untuk Siswa Kurang Mampu
- Kepri
- 20 April 2025 15:55 WIB
Cegah Benda Terlarang, Rutan Karimun Lakukan Troling dan Merazia Hunian Warga Binaan
- Karimun
- 20 April 2025 10:25 WIB
Salat Jum'at Perdana, Masjid Sultan Yahya Pondok Pesantren Darul Hadist Siak diresmikan
- Siak
- 19 April 2025 18:51 WIB
Penuh Keakraban, Bupati Asahan Hadiri Malam Penyambutan Komandan Korem 022/Pantai Timur
- Asahan
- 18 April 2025 11:46 WIB
Bupati Asahan Apresiasi Program Pembinaan Kesehatan Bagi Calon Jamaah Haji Dinas Kesehatan Kabupaten Asahan
- Asahan
- 18 April 2025 11:45 WIB
Pemerintah butuh peran Wartawan dalam awasi setiap Kebijakan
- Asahan
- 18 April 2025 10:54 WIB
Pemkab Asahan Gelar Tes Asesmen Pemetaan/ Penilaian Kompetensi Seleksi Terbuka Jabatan Pimpinan Tinggi Pratama
- Asahan
- 18 April 2025 10:52 WIB
Rakor bersama Gubernur Riau, Wabup Husni Sampai Sejumlah Usulan Pembangunan
- Siak
- 18 April 2025 10:51 WIB
Lanud Raden Sadjad Terapkan Stiker Kendaraan untuk Tingkatkan Keamanan dan Ketertiban Lalu Lintas
- Kepri
- 18 April 2025 10:49 WIB
Disidak Komisi III DPRD Inhil, PT. BPP Komitmen Jaga Lingkungan
- Inhil
- 17 April 2025 20:49 WIB