Sebanyak 13,7 Persen Posyandu Yang Aktif di Kepenghuluan Rokan Hilir
BAGANSIAPIAPI- Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Rokan Hilir, Fauzi Efrizal, mengatakan dari 159 kepenghuluan di Rokan Hilir, posyandu yang aktif lebih kurang 13,7 persen atau lebih kurang 78 posyandu.
"Oleh sebab itu masih banyak lagi posyandu yang akan di aktifkan kembali di setiap kepenghuluan/desa," ujarnya seusai rapat advokasi pembentukan kelompok kerja operasional (Pokjanal) Posyandu/ terkait pelaksanaan peran pokjanal posyandu kepada lintas sektor di Kantor Bapeda Rohil, Bagan Siapiapi, Kamis (13/7/2023).
Ia mengatakan, walaupun selama ini bentuk pelayanan posyandu baik ditingkat desa/ kepenghuluan, kelurahan dan kecamatan sudah dilakukan. Tetapi selama ini belum terkoordinir dengan baik.
“Paling tidak ya minimal 2 atau 3 posyandu di setiap kepenghuluan atau desa. Tentunya kita berharap ketika melakukan pelayanan kesehatan kepada masyarakat bisa kita lakukan secara maksimal," tukasnya. Indra/ inf
Editor : Herdi Pasai
Berita Terkait
Berita Terbaru
Terungkap, Upah Fantastis Kurir Narkoba Jaringan Internasional di Riau
- Riau
- 19 Mei 2025 18:08 WIB
Jadi Beking Narkoba, Kepala Desa di Riau Diciduk Polisi
- Hukum
- 19 Mei 2025 18:05 WIB
Progres Pendataan Tunggal Bansos Kampar Hampir Rampung
- Kampar
- 19 Mei 2025 17:25 WIB
Wabup Asahan Pimpin Penutupan 2 Lokasi Tempat Hiburan Malam
- Asahan
- 18 Mei 2025 12:17 WIB
Bupati Asahan dan Wakil Bupati Asahan Serahkan Bantuan dan Tinjau Tanggul Jebol di Desa Sei Dua Hulu
- Asahan
- 17 Mei 2025 22:45 WIB
Bupati Buka Muscab V IBI Kabupaten Siak, Alfedri harap Bidan bisa terus berinovasi
- Siak
- 17 Mei 2025 20:46 WIB
Disdik Riau: Pihak Sekolah Jangan Sampai Menahan Ijazah Siswa
- Riau
- 17 Mei 2025 17:43 WIB
Komisi I DPRD Kampar Hadir Halal bi Halal dan Silaturahmi PMKJ
- Kampar
- 17 Mei 2025 17:37 WIB
Wabup Asahan Serahkan Kartu BPJS Gratis dan KIP di 4 Kecamatan
- Asahan
- 16 Mei 2025 21:17 WIB
Wakil Bupati Lantik 2 Pejabat di Disdukcapil Kabupaten Asahan
- Asahan
- 16 Mei 2025 20:50 WIB
Gubri Abdul Wahid: Premanisme Harus Diberantas
- Riau
- 16 Mei 2025 20:36 WIB
